Cara Membuat Gambar Melayang Disisi Blog Langsung Terhubung Ke Link


Hay hay gengs hari ini saya kembali dengan artikel baru mengenai tips dan trik blogging nih gaes. tanpa basa-basi langsung aja kita mulai nih gaes mengenai Cara Membuat Gambar Melayang Disisi Blog Langsung Terhubung Ke Link




Cara Membuat Gambar Melayang Disisi Blog

1. Pertama-tama kita harus sudah login Login ke Blogger.
2. Kemudian gaes kita klik [Tata Letak] > lalu [Tambah Widgets/Gadget].
3. Pilih widgets yang “HTML/JavaScript “ ya gaes
4. Lalu kita Copy dan pastekan kode dibawah ini:

Untuk Posisi di Bawah Kanan :
<div style="display:scroll;position:fixed;bottom:0;right:0;"><a href="http://supriantosa.com/" target="_blank"><img border="0" src=" Letakkan Kode gambar atau Script disini " height="246" width="320" /></a></div>
Untuk Posisi di Atas kanan :
<div style="display:scroll;position:fixed;top:0;right:0;"><a href="http://supriantosa.com/" terget="_blank"><img border="0" src=" Letakkan Kode gambar atau Script disini " height="246" width="320" /></a></div>
Untuk Posisi di Bawah Kiri :
<div style="display:scroll;position:fixed;bottom:0;left:0;"><a href="http://supriantosa.com/" terget="_blank"><img border="0" src=" Letakkan Kode gambar atau Script disini " height="246" width="320" /></a></div>
Untuk Posisi di Atas Kiri :
<div style="display:scroll;position:fixed;top:0;left:0;"><a href="http://supriantosa.com/" target="_blank"><img border="0" src=" Letakkan Kode gambar atau Script disini " height="246" width="320" /></a></div>
Catatan :
Warna biru silahkan ganti dengan alamat yang hendak dituju.
Warna merah adalah kode scrip gambar / kode script lain.
Warna Orange adalah ukuran gambar
5. Selesai dan SAVE.

nah gaes itulah cara yang dapat dilakukan, gampangkan. jangan lupa share keteman-teman yang lain yah, supaya ilmu ini bisa diketahui oleh orang lain. sukses selalu gaes.